Monday, February 24, 2014

Hari Baden Powell di Pacitan

Sabtu tanggal 22 februari 2014, bertepatan dengan Hari lahirnya Bapak Pandu se dunia, Robert Baden Powell, Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Pacitan mengadakan kegiatan KEMAH TEMU SATUAN KARYA 2014. Kegiatan ini dibuka oleh Wakil ketua Kwarcab Kak Fathoni, bertempat di halaman MAPOLRES Pacitan. Kegiatan ini diikuti oleh 9 satuan karya  yang ada di Pacitan yaitu : Saka Bahari, Saka Bhakti Husada, Saka Bhayangkara, Saka Dirgantara, Saka...

Saturday, February 15, 2014

Rapat Kerja Cabang Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Pacitan

Bertempat di Sanggar Kwarcab Pacitan - Jl. Pahlawan No. 8 Pacitan - pada hari ini Sabtu tanggal 15 Pebruari 2014 diselenggarakan Rakercab Kwarcab Pacitan. Agenda Rakercab ini merupakan agenda tahunan yang diselenggarakan oeh Kwartir Cabang Gerakan Pramuka. Agenda Rakercab Tahun 2014 ini antara lain : Laporan Program Kerja Tahun 2013 dan Pemaparan Rencana Program Kerja Tahun 2014, Tanggapan Kwarran atas Laporan dan Program 2014, Kesimpulan dan Hasil...